Simpan tempat makan favorit kamu
install Horego sekarang
Food
4
•
Service
3
•
Ambience
5
Area makannya terbagi menjadi beberapa konsep, ada lesehan, bangku & meja biasa, serta indoor yang bisa dibooking untuk acara pribadi. Beneran luas banget tempat ini, jadi selain makan bisa juga jalan-jalan lihat sekeliling sambil foto-foto. Fasilitas pun lengkap, ada musholla, toilet, playground lebih dari satu, live music dan khusus di area lesehan dilengkapi juga dengan kipas angin & stop kontak. Cocok banget untuk jadi tempat makan bersama keluarga. Untuk menunya sangat beragam, disini aku coba beberapa makanan dan minuman : 1. Gurame Asam Manis 2. Pucuk Labu Sayur 3. Udang Bakar Rumah Kayu 4. Udang Saus Tiram 5. Ayam Goreng Mas 6. Green Fresh 7. Es Durian 8. Taro Overall menunya sih enak-enak, gak ada yang zonk. Favoritku gurame asam manis & udang saus tiram.
1 Dec 2023
0