Simpan tempat makan favorit kamu

install Horego sekarang

Haus Kaliurang Jogja review
Haus Kaliurang Jogja review
Haus Kaliurang Jogja review
Haus Kaliurang Jogja review
Haus Kaliurang Jogja review
Haus Kaliurang Jogja review
Rexsy AN
User Level

Rexsy AN

339 Reviews
0 Placelists

Food

4

Service

4

Ambience

3

Karena sedang berada di sekitaran Jalan Kaliurang, saya sekalian mampir ke outlet Haus disini untuk memesan menu favorit saya yaitu Ice Thai Tea. Lokasinya tepat nerada di sebelah Lawson. Seperti biasa saya memesan dengan takaran less sugar agar ngga kemanisan. Ga pake nunggu lama setelah membayar, minuman sudah siap diambil. Btw di outlet ini juga tidak hanya menjual minuman dan puding, tapi ada juga berbagai macam jajanan Korea. Awalnya saya berencana untuk dine-in saja di lantai 2 sambil menunggu kabar dari teman saya, tapi saat saya naik ke lantai 2, kondisinya sangat ramai baik dari suara musik maupun suara obrolan pengunjung. Jarak antar meja juga menurutku terlalu dekat. Akhirnya, saya hanya bertahan sekitar 10 menit lalu memutuskan untuk takeaway saja minumannya. Tangganya sepertinya butuh dievaluasi lagi, karena saat saya turun saya baru menyadari kalo tangga di outlet ini terlalu curam, kondisi ini bisa berbahaya bagi pengunjung saat kondisi sedang hujan karena pasti akan bertambah licin.

26 Aug 2024

16