Simpan tempat makan favorit kamu

install Horego sekarang

Kaffu Coffeeshop review
Kaffu Coffeeshop review
Kaffu Coffeeshop review
Kaffu Coffeeshop review
Kaffu Coffeeshop review
Ria M R Tumimomor
User Level

Ria M R Tumimomor

350 Reviews
0 Placelists

Food

4

Service

4

Ambience

4

Pas lagi makan di Baby Face Planets, saya tertarik sama pintu yang ada di dlm restoran. Saya tanya ternyata begitu dibuka ada kedai kopi. Jadilah pesan avocado coffee. Yang bikin tertarik, minumannya dari fresh avocado. Bukan sekedar sirup perasa aja. Campur espresso dan 2 scoops of chocolate ice cream (IDR 55K - sudah termasuk pajak dan service). Love it a lot! Well, obviously rasa espresso-nya tenggelam sama ice cream sih, tp saya sukak. Tempatnya tidak terlalu luas, tapi cakepp dan nyaman. #photofriendly banget. Apalagi kalau foto dekat pintu masuk dari restoran Baby Face Planet. Dan pelayanannya juga ramah dari mereka. Pembayaran saya proses dengan scan QRIS.

30 Jul 2024

6