Simpan tempat makan favorit kamu
install Horego sekarang
Food
4
•
Service
4
•
Ambience
4
Jika ke sini saat hari2 kerja, maka kita bisa pesan Yakiniku set (IDR 117.612,- NETT) . Kita bisa dapat karubi, rosu, suki shabu, juicy beef pot, teriyaki chicken, mini soup, nasi, kimchi dan salad serta ocha. Lihat dagingnya macam sedikit, tapi begitu kelar makan ternyata kenyang juga karena porsi nasinya lumayan besar. Dagingnya fresh dan empuk, tambah saus pedas jadi lebih enak. Walau saya datang hanya berdua, kami diperkenankan memilih tempat duduk agak di dalam dan sebenarnya bisa untuk 4 orang. Jadi dari segi pelayanan, ramah banget dan cepat.
29 Sep 2024
3